Covid-19

[Berita] - Pemberdayaan Masyarakat Sagu untuk Dorong Percepatan Pengembangan Sagu Nasional
Sebagai upaya percepatan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), Pemerintah mendorong adanya percepatan pengembangan sagu nasional melalui pemberdayaan masyarakat sagu di seluruh Indonesia. Pemerintah juga berkomitmen untuk menjaga keberlanjutan dari usaha pengelolaan sagu dan meningkatkan produktivitas sagu masyarakat.

[Berita] - KUR Bantu Pengembangan UMKM Topang Pemulihan Ekonomi Nasional
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian melalui Sekretariat Komite Kebijakan Pembiayaan bagi usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) menyelenggarakan Sosialisasi Kebijakan Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Provinsi Sumatera Utara (Sumut). Melalui kegiatan ini, diharapkan informasi terkait program KUR dapat tersampaikan kepada para UMKM, khususnya yang menjadi debitur KUR.
[Grafikonomi] - Pemulihan Ekonomi Semakin Nyata, Didukung Produksi dan Permintaan yang Semakin Baik
Setelah rilis inflasi bulan November 2020 yang menunjukkan perbaikan pada sisi permintaan, indikator Purchasing Manager Index (PMI) Manufaktur menurut laporan IHS Markit juga menunjukkan kondisi yang semakin baik dari sisi produksi.

[Berita] - KTT G20 Bahas Upaya Penanganan Pandemi dan Pemulihan Ekonomi
Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 yang digelar secara virtual pada tanggal 21-22 November 2020 mengesahkan Deklarasi Pemimpin G20 yang fokus pada kesepakatan untuk menangani krisis pandemi.
[Grafikonomi] - Indonesia Bangkit Menuju Pemulihan Ekonomi
Indonesia telah berhasil melewati titik terendah (rock bottom) dalam perekonomiannya. Hal ini tergambar dari angka pertumbuhan ekonomi Indonesia triwulan III-2020 yang meski masih terkontraksi -3,49% secara year on year (yoy), tetapi membaik dibandingkan kondisi triwulan II-2020 yang terkontraksi mencapai -5,32%.
[Grafikonomi] - Pertemuan Dewan MEA Ke-19 Bahas Pemulihan Ekonomi ASEAN hingga Evaluasi Cetak Biru MEA 2025
Meskipun tengah menghadapi Pandemi Global Covid-19, Indonesia dan AMS lainnya tetap berkomitmen untuk melaksanakan integrasi ekonomi ASEAN menuju ASEAN yang maju dan modern, melalui implementasi Prioritas Tahunan AEC 2025.